Software Calendar World Cup 2010

Demam piala dunia telah tiba kini semua mata akan tertuju ke Afrika Selatan, Tips and Trick pun pun ikut meramaikan Pesta Akbar ini, dengan memberikan software yang mungkin akan berguna bagi anda penggila bola. Bagi yang Maniac Bola pasti tidak ingin ketinggalan event terbesar ini, mereka pasti akan menyaksikan dan mengikuti perkembangan dari awal sampai akhir tanpa ingin ada yang tertinggal.

Agar tidak ada moment yang tertinggal pasti anda sudah memiliki jadwal pertandingan Piala Dunia 2010 yang tertempel pada tembok rumah. Cara tersebut mungkin sudah tidak berlaku lagi untuk digunakan pada World Cup 2010 ini, karena sekarang sudah jamannya digital, anda tidak memerlukan lagi jadwal dalam bentuk kertas, tapi sudah dalam bentuk sebuah software atau aplikasi.

Mungkin masih bingung dengan software yang saya maksud, software yang saya berikan ini merupakan software yang khusus dibuat untuk anda pecinta bola terutama pada World Cup 2010 ini. Karena dengan software ini anda dapat mengetahui jadwal - jadwal pertandingan yang akan berlangsung di Afrika Selatan pada setiap group.

Jadwal Piala Dunia 2010

Andapun bisa mengisi skor sesuai dengan hasil akhir dari pertandingan tersebut, pada tab "1 Stage - Groups". Lalu masukan juara grup pada 1 Place, Seperti gambar dibawah ini..

Score Piala Dunia 2010

Jika anda sudah dapat pemenang pada masing - masing group, maka secara otomatis akan masuk ke tab "2 Stage - Table", dan pada tab ini anda hanya tinggal memasukan skor dan secara otomatis negara yang menang akan maju kebabak selanjutnya.


Anda juga dapat melihat statistik pada tab "statistics", pada tab ini semua otomatis jadi setelah anda memasukan skor pada tab pertama, maka secara otomatis statistik akan terlihat, dan anda dapat meng-export-nya kedalam Text dan HTML.


Software ini sangat wajib digunakan bagi anda Maniac Bola, karena dengan bantuan software ini anda akan lebih mudah dalam mengikuti perkembangan World Cup 2010 - South Africa.

Baiklah untuk mendownload software World Cup 2010 - South Afrika ini, silakan anda klik Disini


Related Posts



 


Copyright © Tips And Trick | Powered by Blogger | Template by Blog Go Blog